Rabu, 14 Oktober 2009

MENGENAL AREA APLIKASI COREL DRAW

MENGENAL AREA APLIKASI COREL DRAW

Oleh: Mohamad Yudi

Bidang Studi TIK untuk kelas XI Semester I MA Al-Ittihad 2009/2010

C

orel Draw adalah program aplikasi grafis berbasis vector yang memungkinkan membuat sebuah karya seni professional, mulai dari yang sederhana hingga ilustrasi gambar yang rumit atau kompleks. Corel Draw cukup diperhitungkan dalam kemampuannya berkolaborasi dengan produk software lain, baik sesame produk Corel Corporation maupun software lain seperti Adobe Photoshop, Autodesk, amupun aplikasi Microsoft Office. Hal ini menjadikan Corel Draw sebagai software yang fleksibel dan dapat berintegrasi dengna berbagai kebutuhan pengguna (user friendly).

Beberapa perkembangan versi Corel Draw, mulai dari Corel Draw versi pertengahan yaitu versi 10, 11, dan 12, sampai versi 13 (X3) hingga versi yang terbaru yaitu versi 14 (Corel Draw X4). Contoh-contoh dalam materi ini mengacu pada pengggunaan Corel Draw 13 (X3), tetapi sebagian besar menunya juga bias ditemui pada Corel Draw versi di bawahnya.

Ketika Corel Draw dibuka, maka akan tampil lembar kerja Program Corel Draw dan kotak dialog pembuka Corel Draw seperti gambar berikut.

Keterangan:

New, untuk memulai gambar (dokumen) baru.

Recently used, untuk membuka beberapa file gambar terakhir yang pernah dibuka sebelumnya.

Open, untuk membuka file gambar Corel Draw yang sudah ada.

Form Template, untuk memulai gambar baru dengan template design yang telah disediakan.

CorelTUTOR, untuk membuka halaman tutorial.

What’s New, untuk mempelajari fasilitas baru Corel Draw yang belum ada di versi sebelumnya.

Setelah dipilih New, maka akan tampil lembar kerja Corel Draw seperti berikut.

Standard Toolbar

Property Bar

Catatan: Tampilan Property Bar ini akan berubah-ubah/berbeda-beda tergantung object yang diakses


Toolbox

Menu toolbox adalah menu-menu yang digunakan untuk menggambar seperti: shape tool (untuk mengatur bentuk objek), dan lain-lain.

Menu tersembunyi di bawah ikon toolbox utama disebut flyout yang beberapa diantaranya seperti gambar berikut.

Telusurilah beberapa flyout yang lain untuk mengenalnya.

0 komentar:

Posting Komentar

CorelDraw X3

Corel Draw adalah sebuah software editor grafik yang dibuat oleh Corel, sebuah perusahaan yang bermarkas di Ottawa Kanada, sofware desaign grafis ini sangat banyak fungsinya selain juga untuk bisa mengedit foto corel draw juga bisa dibuat untuk gambar vector.

Biarpun CorelDreaw ini versi lawas tapi corel Draw X3 ini menawarkan berbagai macam fitur fitur menarik seperti dapat membuat Chart, Logo, atau Clipart, gambar-gambar vektor yang dihasilkan tampak lebih baik dan terlihat nyata.

Bagi yang belum begitu ngerti mengenai tool-tool corel draw, di atas ada tutorial TIK yang diantaranya ada totorial Corel Draw yang bisa didownload untuk belajar. Selamat mencoba.......

Download Corel Draw X3

PCMAV 2.0c Update Build 3
Apakah Komputer Anda terinfeksi salah satu virus dibawah ini dan sampai sekarang belum bisa dibersihkan, sekaranglah saatnya berbahagia, kenapa, karena PCMAV 2.0c sudah mengeluarkan update keduanya, pada update terbaru PCMAV mampu mengenalin 10 virus baru.

Download PCMAV 2.0c

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Lady Gaga, Salman Khan